Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Sumatera Barat

JANJANG SARIBU - Lebih Letih Mana? Menapaki Janjang Saribu, atau Hati Si Dia yang tak Kunjung Tersentuh?

Berbicara soal 'menapaki' memang sama-sama butuh bergerak. Sama-sama bakal terasa capek juga. Tapi, kalau tujuannya jelas dan masuk akal, sepertinya akan lebih semangat untuk terus menapaki jalan itu hingga sampai ke tujuan akhir.  Tembok Besar China ala Indonesia Instagram/rizkimuhammad2710 Janjang Saribu adalah salah satu objek wisata di Sumatera Barat, Indonesia yang cukup populer saat ini. Bisa jadi salah satu rekomendasi objek wisata 2021-mu. Janjang Saribu berarti tangga seribu. Ya, tangga yang memiliki jumlah kurang lebih 315 anak tangga ini melintang panjang bagai Tembok Besar China ala Indonesia dari desa Koto Padang, Kabupaten Agam hingga sampai ke kota Bukittinggi, Sumatera Barat. Memiliki panjang sekitar 700 meter dan lebar jalan sekitar 2 meter. Sebagian ada yang masih bertembok beton dan sebagian ada yang bertembok besi.  Janjang Saribu memiliki ukuran jarak, jumlah anak tangga serta tujuan akhir yang jelas, tapi kalau bicara hati si doi? Kamu punya data lengkap ...

Teh Talua, untuk Hati yang Mulai Lelah

Instagram/soalpadang Tahun 2021 baru masuk hari ke-6. Tapi hatimu sudah saja merasa lelah. Padahal tinta dari coretan-coretan goals 2021 kamu masih belum kering. Apa yang membuatmu sudah merasa lelah? Apa liburanmu masih tertunda karena kurang biaya? Atau memang sedang lelah saja? Ah, apapun itu, mohon tenang dulu ya, sayang. Ada banyak jalan keluar kok. Hanya saja, pikiran dan hati penatmu membuat semua jadi terasa lebih sulit.  Bagaimana kalau kita bersantai sejenak menikmati hidup dan pemandangan alam sekitar? Sambil nge-teh Talua pasti bisa membuat hatimu yang lelah kembali bergairah. Uwaahh . Tapi, kenapa harus Teh Talua? Instagram/perantauminang Yups . Teh Talua adalah minuman khas masyarakat Minangkabau, Sumatera Barat. Salah satu kuliner Indonesia yang unik. Teh Talua memiliki banyak khasiat untuk tubuh kita. Bisa meningkatkan stamina dan semangat dalam diri. Apalagi cuma untuk hatimu yang lelah karena keadaan. Sedangkan teh Talua biasanya diminum oleh masyarakat yang gak...